Pokokmèn Go merupakan salah satu game paling popular saat ini. Niantic, developer di balik pembuatan Pèkokmen Go ini bahkan dikabarkan sudah meraup 20 juta dollar dalam beberapa hari peluncurannya. Luar biasa bukan?
Saking banyaknya peminat Pokemon Go ini, dilaporkan di Komunitas Pokemon Go Indonesia yang sering menanyakan kenapa tidak dapat memilih nickname pada pokemon go seperti yang terlihat pada gambar

ada beberapa kemungkinan penyebab tidak dapat memilih nickname alias nama panggilan. yang pertama adalah nickname kamu terlalu pasaran. Katakanlah nama kamu adalah Joko Ndokondo. Bisa jadi kamu akan memilih nickname Joko yang tentu saja sudah dipake orang. Ato nama kamu adalah Nabilah. tentu saja sudah pasti ada orang yang memakai nama nabilah..
Saran saya, gunakan nickname yang njawani atau unik sekali. Sama kayak milih password, yang tentunya ga gampang ditebak, meskipun tidak serumit milih password.
Perlu diingat bahwa dalam memilih nickname, kamu hanya bisa pake huruf dan angka. Jadi, contoh nickname Pokemon Go yang menarik adalah J0o0ko0o. Nickname tersebut terdiri dari kombinasi huruf J, O, angka nol, dan K. jadinya terlihat unik kan?
Cara mengganti Nickname Pokemon Go
tapi, bagaimana cara mengganti Nickname Pokemon Go jika kita merasa ga sreg alias nggilani atau terlalu takut dipersalahgunakan?
[irp posts=”1186″ name=”Kaos Pokémon Go yang dicari-cari itu…”]
Alhamdulillah ternyata cara mengganti Nickname pokemon Go ternyata sudah disediakan oleh Niantic. Dalam Frequently Asked Question yang ada di halaman ini, kita bisa mengetahui beberapa pertanyaan dan jawaban yang sering ditanyakan para pekokmen. Dan sesuai dengan screenshot dibawah, berikut adalah cara mengganti nickname pokemon go.
dari situ kita tahu cara mengganti nickname pokemon go serta cara mengganti nama team. Nickname dapat diganti hanya dan jika hanya pemain tanpa sengaja memasukkan nama asli atau info yang sangat personal sebagai nicknamenya.
Misalnya saja, nama lengkap pemain adalah Joko Ndokondo yang lahir di tanggal 8 agustus 1988. Dan tanpa sengaja memasukkan nama lengkap jokondokondo sebagai nickname, atau menggunakan nickname joko8888ndokondo pada pokemon go.
Nah, yang demikian patutlah disebut pemain sejati Pèkokmen Go yang memberikan informasi data diri dengan lengkap yang bisa disalahgunakan.
Jika terjadi demikian, kamu bisa meminta penggantian Nickname melalui tautan berikut ini melalui pusat bantuannya Niantic. Bagaimana caranya?
Dear Help Center Niantic,
I have installed Pèkokmen Go in my device and want to play the game along with my mate. However, I got a lot of problems when I try to use my beloved nickname. Therefore, I used this name “joko8888ndokondo” as my nickname in Pèkokmen Go. unfortunatelly, I forgot that that nickname was containing my full personal identity, since my actual full name is Joko Ndokondo, and I was born in august 8th, 1988.
As an information written this link, I would like to change my nickname into this name: J0o0ko0o (spelled as J, zero, O, zero, K, zero, O, zero). I wish that my nickname can be changed into that name that contain small information about me. (my first name probably is Ok)
I will be so glad if you fulfill my wish.
Thank you very much.
Joko Ndokondo
Demikian cara mengganti nickname Pokémon Go kamu.
Ayo bergabung dengan trainer pokémon di Indonesia
Biar ga disalah gunakan
Nama kurang pas
Nama kurang pas